Langsung ke konten utama

Unggulan

DOKUMENTASI KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER 1 2025/2026

 DOKUMENTASI KEGIATAN PEMBELAJARAN KELAS 2 TAHUN AJARAN 2025/2026 BULAN JULI

Nasib Operator Sekolah

Pernah dengar nama Operator Sekolah? Yang berkecimpungan di dunia pendidikan pasti sudah tidak asing lagi. Operator sekolah, yang katanya pahlawan data sebuah satuan pendidikan. Tugasnya mengelola data sekolah, bahkan ada beberapa yang harus mengelola data Guru (PTK) yang lain.

Bagaimana dengan bayaran yang diterima seorang operator sekolah? ada yang tahu? Rp500.000,00? Rp1.000.000,00? Rp2.000.000,00? Rp3.000.000,00?

Rata-rata operator sekolah dipegang oleh Wiyata Bhakti (WB) atau sering disebut honorer baik dari Tenaga Administrasi Sekolah atau Guru. Jadi, ada gambarannya ya berapa honor yang diterima oleh operator sekolah.

Operator sekolah perannya sangat vital, akan tetapi dari pemerintah sampai saat ini belum sempat memperhatikan tentang karirnya. Setiap ada formasi atau lowongan CPNS sampai saat ini belum ada formasi untuk seorang operator.

Operator sebagai ujung tombak sekolah akan tetapi seperti ...


Semoga bermanfaat

Ony Jita
Jangan Lupa Bahagia

Komentar

Postingan Populer